Selasa, 31 Mei 2011

PPT UNTUK RENUNGAN

Teman-teman yang terkasih, tugas sebagai Guru Agama Katolik (Katekis Sekolah) tidak terbatas hanya dalam pendidikan Agama Katolik di sekolah saja. Berdasarkan pengalaman saya, banyak tugas lain yang bisa dilaksanakan oleh para katekis sekolah. Antara lain memberikan rekoleksi atau retret bagi para siswa, kaum muda, pengurus Lingkungan ataupun para Pasutri. Demikian pengalaman yang saya rasakan dan alami. Oleh karenanya, para Katekis Sekolah perlu juga untuk menambah ilmu dan pengetahuan serta keterampilan dalam memberikan kegiatan-kegiatan tersebut diatas. Berikut ini saya ingin berbagi kepada teman-teman, mengenai berbagai powerpoint yang telah saya buat untuk bahan rekoleksi atau retret. Sebenarnya ada banyak PPT yang sudah saya buat, namun karena dalam PPT tersebut ada Film/ videonya, saya tidak bisa mengupload seluruhnya. Ini adalah sebagian dari PPt yang saya buat yang tidak ada film/ videonya sehingga memudahkan bagi saya untuk mengupload. Semoga apa yang saya buat ini dapat bermanfaat bagi teman-teman semua.

Syalom

L. Atrik Wibawa,

Kasih itu sabar

Kasih Mama Papa
Materi rekoleksi SMP











Iblis siap membujuk









Ingin Bisnis Pulsa ????? Daftar GRATIS  KLIK  DISINI







Tidak ada komentar:

Posting Komentar